Membuat Kotak Berlangganan Artikel di Blog Kesayangan kamu

Membuat Kotak Berlangganan Artikel di Blog Kesayangan kamu

Membuat Kotak Berlangganan - Ketika kamu ingin mengunjungi blog yang kamu senangi. pastinya kamu akan terus kembali ke blog tersebut untuk melihat Artikel terbarunya. tapi sekarang itu adalah tindakan yang menurut saya membuang buang waktu. karena kita harus membuat alamatnya terlebih dahulu, dan melihat postingannya ( #Berharap ada yang baru).

"apakah bisa dijamin ada Artikel terbaru?"

sekarang kita sudah dipermudah dengan adanya kotak berlangganan artikel Via Email. kamu sudah tidak perlu lagi untuk mengunjungi blog untuk melihat apakah ada artikel terbaru atau tidak.

dengan berlangganan artikel via email, kita akan mendapatkan Notifikasi ( Pemberitahuan ) posting terbaru dari blog yang kita senangi tentunya menghemat tenaga kita.

Kira kira seperti ini kotak berlangganannya 

Membuat Kotak Berlangganan Artikel di Blog Kesayangan kamu


Untuk membuat kotak berlangganan seperti diatas, kita hanya perlu menyalin kode dibawah ini :

CSS : Letakkan di atas ]]></b:skin ( Tekan CTRL + F ) untuk Mempermudah Pencarian.

/*-[ Artikel Berlangganan ]---------------------------*/
#subscribe-box {
 background-color: #333;
 margin: 0 0 30px;
 padding: 25px;
 overflow: hidden;
}
#subscribe-box h4 {
 color: #fff;
 font-size: 18px;
 margin-bottom: 20px;
 text-transform: uppercase;
}
#subscribe-box p {
 color: #fff;
 margin: 0 0 24px;
 padding: 0;
}
#subscribe-box .emailfield {
 margin: auto;
}
#subscribe-box .emailfield input {
 font-size: 16px;
 color: #333;
 border: none;
 margin-bottom: 16px;
width: 100%;
}
#subscribe-box .emailfield .submitbutton {
 background-color: #b11c42;
 cursor: pointer;
 color: #fff;
 margin: 0;
 width: 100%;
 font-family: 'FjallaOne-Regular';
 font-size: 18px;
 text-transform: uppercase;
 box-shadow: 0 1px rgba(0,0,0,0.1);
}
#subscribe-box .emailfield .submitbutton:hover {
 background-color: #FFF;
 color: #000;
}

HTML : pergi ke menu Tata Letak >> Tambahkan Gadget >> HTML/JavaScript.
Salin kode dibawah dalam HTML/JavaScriptnya. jangan lupa disave

<div id="subscribe-box">
 <h4>Berlangganan Artikel Via Email</h4>
 <p>Tak Usah Repot repot untuk kembali ke Blog ini, Berlangganan Artikel Via Email aja untuk dapatkan Artikel yang terbaru.</p>
<div class="emailfield">
 <form action="http://feedburner.google.com/fb/a/mailverify" method="post" onsubmit="window.open('http://feedburner.google.com/fb/a/mailverify?uri=Amkepo', 'popupwindow', 'scrollbars=yes,width=550,height=520');return true" target="popupwindow">
 <input type="email" name="email" placeholder="Tulis Email Kamu !" required="required" />
 <input type="hidden" value="Amkepo" name="uri" />
 <input type="hidden" name="loc" value="en_US" />
 <input class="submitbutton" type="submit" value="Lanjutkan" />
 </form>
 </div>
 </div>
Notice : yang saya  tandai, ganti dengan Nama FeedBurner kamu

Begitulah cara membuat kotak berlangganan artikel. kamu tidak perlu lagi berkunjung terus menerus apakah ada artikel yang baru atau tidak. dengan adanya kotak berlangganan ini, kamu akan dapat notifikasi ( Pemberitahuan ) artikel terbaru dari blog yang kamu senangi.

Terimakasih sudah berkunjung.

Postingan terkait:

14 Tanggapan untuk "Membuat Kotak Berlangganan Artikel di Blog Kesayangan kamu"

Komentar berupa Link Aktif, Akan ditindak!